Gen Z sering disebut kurang kritis dan cari aman dalam menyikapi fenomena politik. Kenyataannya, ada kekhawatiran yang dihadapi Gen Z, meski ingin aktif bersuara. Simak sudut pandang Esa Palayukan tentang sikap politik Gen Z dalam #NgobrolinPR Podcast kali ini.